Pahami Apa Arti Dasar Mendaki
Mendaki ⛺ merupakan salah satu aktivitas yang memerlukan fisik dan stamina yang fit. Aktivitas ini dilakukan di alam bebas yang sudah memiliki rute pendakian atau pun rute pendakian baru yang akan dibuat atau lebih tepat lagi mengikuti aliran jalur dakian. Aktivitas ini biasanya dilakukan dikawasan bukit-bukit, bergunung-gunung, berlembah atau bergenting tinggi yang berbatu, berpasir, atau bertanah alun.
Aktivitas mendaki ini tidak hanya dilakukan diluar ruangan (out door), namun ada juga yang dilakukan secara in door misalnya mendaki di dalam gua besar yang beruangan besar, curam, berbatu-batuan dan berstruktur tinggi. Mendaki juga termasuk salah satu kegiatan traveling yang cukup popular di duniaKategori:Organisasi mendaki. Mudah atau susahnya dari aktivitas mendaki adalah sangat tergantung kepada jenis dakian yang dijalankan, ada pendaki yang kemudian menerima kesan positif ketika dan sesudah melakukan aktivitas dakian, namun ada juga mendapat kesan negetif. Hal itu tergantung dari bagaimana kemudian pendaki itu sendiri dapat menikmati hal yang sedang dijalaninya.
Nah begitulah kira-kira penjelasan singkat tentang mendaki, apakah kalian berminat untuk mendaki ?(sumber : wilkpedia)
Comments
Post a Comment